Lompat ke isi

Klad PACMAD

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 26 Februari 2024 13.58 oleh MITGATVM (bicara | kontrib) (Dibuat dengan menerjemahkan halaman "PACMAD clade")
(beda) ← Revisi sebelumnya | Revisi terkini (beda) | Revisi selanjutnya → (beda)
Klad PACMAD
PACMAD clade Edit nilai pada Wikidata
Taksonomi
SuperkerajaanEukaryota
KerajaanPlantae
DivisiTracheophytes
OrdoPoales
FamiliPoaceae
Tanpa nilaiPACMAD clade Edit nilai pada Wikidata
Subfamil

Klad PACMAD (istilah tradisional dan sebelumnya PACCMAD, PACCAD, atau PACC) adalah satu dari dua garis keturunan (atau klad) rumput sejati (Poaceae), dan terkumpul enam subfamili dan kira-kira 5700 spesies. Takson saudarinya adalah klad BOP. Klad ini adalah satu-satunya kelompok yang dimana spesies-spesies tumbuhannya menggunakan fiksasi karbon C4 yang sudah berevolusi dan terjadi berkali-kali secara mandiri.

Filogeni

Anomochlooideae

Pharoideae

Puelioideae

BOP clade

PACMAD clade

Aristidoideae C3 & C4

Panicoideae C3 & C4

Chloridoideae C3 & C4

Danthonioideae C3

Arundinoideae C3

Micrairoideae C3 & C4

Referensi

Kesalahan pengutipan: Tag <ref> dengan nama "GWPGII" yang didefinisikan di <references> tidak digunakan pada teks sebelumnya.

Kesalahan pengutipan: Tag <ref> dengan nama "SorengPeterson2015" yang didefinisikan di <references> tidak digunakan pada teks sebelumnya.

Templat:Poaceae-navbox