Lompat ke isi

Siti Nurizka Puteri Jaya

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Siti Nurizka Puteri Jaya
Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia
Mulai menjabat
12 April 2022
Pengganti Antar Waktu
PresidenJoko Widodo
Ketua DPRPuan Maharani
Sebelum
Pendahulu
Renny Astuti
Pengganti
Petahana
Sebelum
Daerah pemilihanSumatera Selatan I
Mayoritas12.884 (2019)
Informasi pribadi
Lahir6 Desember 1987 (umur 36)
Jakarta, Indonesia
KebangsaanIndonesia
Partai politikGerindra
AlmamaterUniversitas Trisakti
Universitas Gadjah Mada
PekerjaanPolitikus
Instagram: sitinurizkaputerijaya Modifica els identificadors a Wikidata
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Bantuan penggunaan templat ini

Siti Nurizka Puteri Jaya, S.H., M.H. (lahir 6 Desember 1987) adalah seorang politikus Indonesia dari Partai Gerindra yang menjabat sebagai anggota DPR-RI sejak 12 April 2022 menggantikan Renny Astuti.[1] Ia mewakili daerah pemilihan Sumatera Selatan I, yang meliputi Kabupaten Musi Rawas, Kabupaten Musi Banyuasin, Kabupaten Banyuasin, Kota Palembang, Kota Lubuklinggau, dan Kabupaten Musi Rawas Utara. Saat ini, ia bertugas di Komisi III.

Referensi

  1. ^ Anggrainy, Firda Cynthia (12-04-2022). "DPR Lantik Anggota PAW Siti Nurizka Gantikan Renny Astuti Gerindra". detikcom. Diakses tanggal 27-02-2022. 

Pranala luar