Lompat ke isi

Pondok Pesantren Nurul Jadid

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 18 Mei 2024 14.35 oleh Jokowisuhai (bicara | kontrib) (←Membuat halaman berisi 'Pondok Pesantren Nurul Jadid didirikan di Desa Karanganyar, Kecamatan Paiton, Kabupaten Probolinggo,Provinsi Jawa Timur, Indonesia. Dahulu, Karanganyar dikenal sebagai Desa ''Tanjhung''. Nama tersebut diambil dari sebuah pohon besar yang tumbuh di sana, yaitu pohon Tanjung atau ''Mimusops elengi''. Ponpes Nurul Jadid didirikan oleh Kiai Zaini Mun'im yang datang ke D...')
(beda) ← Revisi sebelumnya | Revisi terkini (beda) | Revisi selanjutnya → (beda)

Pondok Pesantren Nurul Jadid didirikan di Desa Karanganyar, Kecamatan Paiton, Kabupaten Probolinggo,Provinsi Jawa Timur, Indonesia. Dahulu, Karanganyar dikenal sebagai Desa Tanjhung. Nama tersebut diambil dari sebuah pohon besar yang tumbuh di sana, yaitu pohon Tanjung atau Mimusops elengi. Ponpes Nurul Jadid didirikan oleh Kiai Zaini Mun'im yang datang ke Desa Karanganyar pada 10 Muharram 1948. Beliau melakukan hijrah dari tanah Madura setelah mendapat restu dan perintah dari Kiai Syamsul Arifin, yang merupakan ayah Kiai As'ad Syamsul Arifin, Sukorejo.