Lompat ke isi

Finerenone

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Nama sistematis (IUPAC)
(4S)-4-(4-Cyano-2-methoxyphenyl)-5-ethoxy-2,8-dimethyl-1,4-dihydro-1,6-naphthyridine-3-carboxamide
Data klinis
Nama dagang Kerendia
Data lisensi US Daily Med:pranala
Kat. kehamilan D(AU)
Status hukum Harus dengan resep dokter (S4) (AU) -only (CA) -only (US)
Rute Oral
Pengenal
Nomor CAS 1050477-31-0
Kode ATC C03DA05
PubChem CID 60150535
DrugBank DB16165
ChemSpider 28669387
UNII DE2O63YV8R
KEGG D10633
ChEMBL CHEMBL2181927
Sinonim BAY 94-8862
Data kimia
Rumus C21H22N4O3 
  • InChI=1S/C21H22N4O3/c1-5-28-21-18-17(14-7-6-13(9-22)8-15(14)27-4)16(20(23)26)12(3)25-19(18)11(2)10-24-21/h6-8,10,17,25H,5H2,1-4H3,(H2,23,26)/t17-/m1/s1
    Key:BTBHLEZXCOBLCY-QGZVFWFLSA-N

Finerenone adalah obat golongan non-steroidal, selective mineralocorticoid receptor antagonist yang memiliki efek antiinflamasi dan antifibrotik.[1] Finerenone digunakan pada orang dewasa dengan penyakit ginjal kronis yang berhubungan dengan diabetes mellitus tipe 2, untuk mengurangi risiko: masalah ginjal semakin parah; serangan jantung; perlu dirawat di rumah sakit karena gagal jantung; atau kematian akibat gagal jantung.[2]

Referensi

  1. ^ "Finerenone dapat Menurunkan Risiko Perburukan CKD pada Pasien DM Tipe 2 dengan CKD". kalbemed.com. Diakses tanggal 2024-02-02. 
  2. ^ "Finerenone Uses, Side Effects & Warnings". Drugs.com (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 2024-02-02.