Lompat ke isi

Sains yang Mengasyikkan

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 29 Mei 2024 10.50 oleh Deniirawan82 (bicara | kontrib) (Fitur saranan suntingan: 2 pranala ditambahkan.)
(beda) ← Revisi sebelumnya | Revisi terkini (beda) | Revisi selanjutnya → (beda)
The Gay Science
PengarangFriedrich Nietzsche
Judul asliDie fröhliche Wissenschaft
NegaraJerman
BahasaJerman
Diterbitkan1882
Didahului olehIdylls from Messina (1881) 
Diikuti olehMaka Berbicaralah Zarathustra
(1883–1885) 

Sains Yang Mengasyikkan atau The Gay Science (bahasa Jerman: Die fröhliche Wissenschaft) atau The Joyful Wisdom adalah sebuah buku karya Friedrich Nietzsche, yang mula-mula terbit pada tahun 1882 dan disusul oleh edisi keduanya, yang terbit pasca perampungan Maka Berbicaralah Zarathustra dan Beyond Good and Evil, pada 1886. Karya tersebut disebut oleh Nietzsche sebagai "[karya] paling pribadi dari seluruh buku [buatannya] dan berisi puisi terbanyak dibandingkan karya-karya terbitannya yang lain.


Referensi

[sunting | sunting sumber]

Pranala luar

[sunting | sunting sumber]