Lompat ke isi

Akhsarbek Kirguyev

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 23 Juni 2024 21.58 oleh Magioladitis (bicara | kontrib) (Pranala luar: Persondata now moved to wikidata, removed: {{Persondata <!-- Metadata: see Wikipedia:Persondata. --> |NAME = Kirguyev, Akhsarbek |ALTERNATIVE NAMES = |SHORT DESCRIPTION = Russian footballer |DATE OF BIRTH = 198)
(beda) ← Revisi sebelumnya | Revisi terkini (beda) | Revisi selanjutnya → (beda)

Akhsarbek Kirguyev
Informasi pribadi
Nama lengkap Akhsarbek Nikolayevich Kirguyev
Tanggal lahir 18 Agustus 1989 (umur 35)
Tinggi 1,78 m (5 ft 10 in)
Posisi bermain Penyerang
Informasi klub
Klub saat ini FC FAYUR Beslan
Karier senior*
Tahun Tim Tampil (Gol)
2006–2007 FC Alania-2 Vladikavkaz (D4)
2010– FC FAYUR Beslan 18 (1)
* Penampilan dan gol di klub senior hanya dihitung dari liga domestik dan akurat per 21:59, 3 Juni 2012 (UTC)

Akhsarbek Nikolayevich Kirguyev (bahasa Rusia: Ахсарбек Николаевич Киргуев; lahir 18 Agustus 1989) adalah pemain sepak bola asal Rusia. Pada saat ini ia bermain di Divisi Kedua Rusia untuk tim FC FAYUR Beslan. Ia bermain sebagai penyerang.

Pranala luar

[sunting | sunting sumber]