Lompat ke isi

Chen Deming

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 24 Juni 2024 10.49 oleh Magioladitis (bicara | kontrib) (Referensi: Persondata now moved to wikidata, removed: {{Persondata <!-- Metadata: see Wikipedia:Persondata. --> |NAME = Chen, Deming |ALTERNATIVE NAMES = |SHORT DESCRIPTION = Politikus Tiongkok |DATE OF BIRTH = 1949 |PLACE O)
(beda) ← Revisi sebelumnya | Revisi terkini (beda) | Revisi selanjutnya → (beda)
Chen Deming
陈德铭
Presiden Asosiasi untuk Hubungan Antar Selat Taiwan
Mulai menjabat
26 April 2013
Sebelum
Pendahulu
Chen Yunlin
Pengganti
Petahana
Sebelum
Menteri Perdagangan RRT
Masa jabatan
Desember 2007 – 16 Maret 2013
Sebelum
Pendahulu
Bo Xilai
Pengganti
Gao Hucheng
Sebelum
Informasi pribadi
LahirTanggal tidak terbaca. Angka tahun harus memiliki 4 digit (gunakan awalan nol untuk tahun < 1000). (usia Kesalahan ekspresi: Operator < tak terduga)
Shanghai, Republik Tiongkok
Kebangsaan Tiongkok
Partai politikPartai Komunis Tiongkok
AlmamaterUniversitas Nanjing
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Bantuan penggunaan templat ini

Chen Deming (Hanzi: 陈德铭; Pinyin: Chén Démíng; lahir 1 Maret 1949) adalah Presiden Asosiasi untuk Hubungan Antar Selat Taiwan.[1]

Kehidupan awal

[sunting | sunting sumber]

Chen lahir di Shanghai. Pada September 1974, Chen bergabung dengan Partai Komunis Tiongkok. Kemudian dia meraih gelarSarjanaEkonomi dan Doktor Administrasi Universitas Nanjing

Kehidupan politik

[sunting | sunting sumber]

Chen pernah menjadi wali kota dan sekretaris Partai Komunis Tiongkok di Suzhou. Kemudian, dia menjabat sebagai gubernur Shaanxi selama 2004-2006, lalu Wakil Komisi Pembangunan dan Reformasi Nasional RRT.

Dia juga pernah dipercaya menjadi Menteri Perdagangan RRT dari 2007 sampai 2013.[2]

Berbakti di ARATS

[sunting | sunting sumber]

Kunjungan ke Taiwan pada 2013

[sunting | sunting sumber]

Pada akhir November, Chen memimpin rombongannya untuk mengunjungi Taiwan selama delapan hari setelah dipercaya menjadi pemimpin ARATS. Dia mengunjungi Pingtung, Kaohsiung, Tainan, Chiayi, Taichung, Hsinchu, Taipei and New Taipei.[3][4]

Di saat kedatangannya di Bandar Udara Internasional Taoyuan Taiwan, Chen disambut oleh Wakil Ketua Yayasan Pertukaran Antar Selat (SEF) Kao Koong-lian.

Referensi

[sunting | sunting sumber]
Jabatan politik
Didahului oleh:
Jia Zhibang
Gubernur Shaanxi
2004–2006
Diteruskan oleh:
Yuan Chunqing
Jabatan pemerintahan
Didahului oleh:
Bo Xilai
Menteri Perdagangan
Republik Rakyat Tiongkok

2007–2013
Diteruskan oleh:
Gao Hucheng

Templat:Menteri Perdagangan Republik Rakyat Tiongkok