Lompat ke isi

Hasan Zaini

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Infobox orangHasan Zaini
Biografi
Kelahiran2 Februari 1952 Edit nilai pada Wikidata (72 tahun)
Koto Padang Edit nilai pada Wikidata
Data pribadi
PendidikanUniversitas Islam Negeri Imam Bonjol
Universitas Islam Negeri Syarif Hidayatullah Jakarta Edit nilai pada Wikidata
Kegiatan
Pekerjaanpegawai negeri sipil, ulama, dosen, profesor, akademisi Edit nilai pada Wikidata
Bekerja diKementerian Agama
Universitas Islam Negeri Mahmud Yunus Batusangkar
Universitas Islam Negeri Imam Bonjol Edit nilai pada Wikidata
Keluarga
AnakFauzan Hasan Edit nilai pada Wikidata

Hasan Zaini (lahir 2 Februari 1952) adalah seorang politikus dan dosen Indonesia. Ia merupakan guru besar STAIN/UIN Mahmud Yunus Batusangkar periode 2010-2014[1] sekaligus Wakil Bupati Sijunjung pada periode 2000–2005.[2] Ia menikah dengan dengan Yurnalis yang menjadi legislator Kabupaten Dharmasraya pada periode 2004–2009. Salah satu putranya, Fauzan Hasan, menjadi pelaksana jabatan Wali Kota Sawahlunto.[1]

Referensi

Pranala luar