Lompat ke isi

B83 (bom nuklir)

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 21 Juli 2024 15.49 oleh AABot (bicara | kontrib) (clean up)
(beda) ← Revisi sebelumnya | Revisi terkini (beda) | Revisi selanjutnya → (beda)

B83 adalah senjata bom termonuklir terarah variabel-yield yang dikembangkan oleh Amerika Serikat pada akhir tahun 1970, memasuki pelayanan pada tahun 1983. Dengan hasil maksimum 1,2 megaton (5,0 PJ, 80 kali lipat dari hasil bom atom "Little Boy" 15 kt yang dijatuhkan di Hiroshima pada 6 Agustus 1945), bom itu adalah senjata jatuh bebas nuklir yang paling kuat saat ini di gudang senjata Amerika Serikat.[1][2]

A B83 casing.

Senjata ini dirancang di Laboratorium Nasional Lawrence Livermore, dan uji peledakan bawah tanah pertama terhadap produksi B83 dilakukan pada 15 Desember 1984 di Nevada di Area U19ac.

Pesawat berikut ini mampu melancarkan serangan menggunakan bom B83:

Referensi

[sunting | sunting sumber]
  1. ^ Blaney, Betsy (26 October 2011). "End of an Era: Last of Big Atomic Bombs dismantled". San Francisco Chronicle. Diarsipkan dari versi asli tanggal 28 October 2011. Diakses tanggal 27 October 2011. 
  2. ^ Sublette, Carey. "Nuclear Weapons Archive - B83". Diarsipkan dari versi asli tanggal 4 February 2006. Diakses tanggal 2013-12-23.