Lompat ke isi

Consuelo Velázquez

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 23 Juli 2024 13.21 oleh Wadaihangit (bicara | kontrib) (Menambahkan foto beserta infobox #WPWP)
(beda) ← Revisi sebelumnya | Revisi terkini (beda) | Revisi selanjutnya → (beda)
Infobox orangConsuelo Velázquez

Edit nilai pada Wikidata
Nama dalam bahasa asli(es) Consuelo Velázquez
(es) Consuelo Velázquez Torres
(es) Consuelo Velázquez Torres Ortiz Edit nilai pada Wikidata
Biografi
Kelahiran29 Agustus 1916 Edit nilai pada Wikidata
Ciudad Guzmán (en) Terjemahkan Edit nilai pada Wikidata
Kematian22 Januari 2005 Edit nilai pada Wikidata (88 tahun)
Kota Meksiko Edit nilai pada Wikidata
Kegiatan
Pekerjaankomponis, penulis lirik, penulis lagu, pianis Edit nilai pada Wikidata
Periode aktif1938 Edit nilai pada Wikidata –
GenreInd Edit nilai pada Wikidata
InstrumenPiano Edit nilai pada Wikidata
Karya kreatif
Karya terkenal
Penghargaan

IMDB: nm0892797 IBDB: 505455
Musicbrainz: a2c4674d-35eb-4e86-9100-1da0a2985cb1 Discogs: 556380 Allmusic: mn0000779201 Find a Grave: 10366476 Modifica els identificadors a Wikidata

Consuelo Velázquez Torres (21 Agustus 1916 – 22 Januari 2005) (juga dikenal sebagai Consuelito Velázquez) adalah seorang pianis, penulis lagu dan artis rekaman Meksiko. Ia adalah penulis lagu dan penulis lirik dari banyak lagu-lagu standar berbahasa Spanyol, seperti Amar y vivir, Verdad amarga, Franqueza, Que seas feliz, Abuela abuela, Cachito, Enamorada dan Bésame Mucho, sebuah balada romantis yang kemudian direkam oleh penyanyi dan grup musik di seluruh dunia, menjadikannya sebagai lagu hit internasional.

Velázquez meninggal pada 22 Januari 2005 karena masalah pernapasan di Kota Meksiko.

Pranala luar

[sunting | sunting sumber]