Lompat ke isi

Herb Abrams

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 3 Agustus 2024 08.03 oleh AABot (bicara | kontrib) (Bot: Mengganti kategori yang dialihkan Pengusaha Amerika Serikat menjadi Wirausahawan Amerika Serikat)
(beda) ← Revisi sebelumnya | Revisi terkini (beda) | Revisi selanjutnya → (beda)


Herb Abrams mengadakan UWF SportsChannel Television Championship di New York Penta pada Mei 1991

Herb C. Abrams (1954 - 23 Juli 1996) adalah seorang promotor tinju profesional asal New York, New York, Amerika Serikat.

Abrams mendirikan Universal Wrestling Federation pada tahun 1990 dan terus menjadi CEO hingga akhir hayatnya. Ia juga menjadi head booker UWF sejak tahun 1990 hingga 1992, dan menjabat lagi tahun 1994.

Menurut Mick Folley, sebelum kematiannya, Abrams, dengan kondisi telanjang, menghancurkan furnitura dengan tongkat bisbol.[1]

Kejuaraan dan prestasi

[sunting | sunting sumber]
  • Wrestling Observer Newsletter
    • 1990 - Worst Television Announcer

Catatan kaki

[sunting | sunting sumber]
  1. ^ Foley, Mick. Have A Nice Day: A Tale of Blood and Sweatsocks (p.186)

Referensi

[sunting | sunting sumber]
  • Mick Foley (2000). Have A Nice Day: A Tale of Blood and Sweatsocks. HarperCollins. hlm. 511. ISBN 0061031011.