Lompat ke isi

Selat Lembeh

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 25 November 2009 05.24 oleh Xqbot (bicara | kontrib) (bot Membuang: en:Lembeh Strait; kosmetik perubahan)

Selat Lembeh adalah perairan sempit (selat) yang memisahkan daratan utama Pulau Sulawesi dengan Pulau Lembeh. Kota Bitung terletak di salah satu sisi selat ini. Selat ini dikenal memiliki kekayaan keanekaragaman hayati laut yang sangat tinggi dan menjadi salah satu objek wisata selam utama di Sulawesi Utara.