13 Juni
Tampilan
13 Juni adalah hari ke-164 (hari ke-165 dalam tahun kabisat) dalam kalender Gregorian.
<< | Juni | >> | ||||
---|---|---|---|---|---|---|
Mi | Sn | Sl | Ra | Ka | Ju | Sa |
1 | ||||||
2 | 3 | 4 | 5 | 6 | 7 | 8 |
9 | 10 | 11 | 12 | 13 | 14 | 15 |
16 | 17 | 18 | 19 | 20 | 21 | 22 |
23 | 24 | 25 | 26 | 27 | 28 | 29 |
30 | ||||||
2024 |
Peristiwa
- 323 SM - Iskandar yang Agung, salah satu dari penakluk dunia terbesar, meninggal dunia.
- 1886 - Raja Ludwig II dari Bayern tenggelam di Danau Starnberg.
- 1944 - V-1, peluru kendali pertama yang digunakan pada masa perang, dijatuhkan di London, Inggris.
- 1983 - Pioneer 10 melintasi orbit Neptunus dan menjadi benda buatan manusia pertama yang meninggalkan tata surya, walaupun belum melewati heliopause atau awan Oort.
Kelahiran
Meninggal
Hari besar dan peringatan
Wikimedia Commons memiliki media mengenai Category:13 June.
12 Juni - 13 Juni - 14 Juni - Kalender Peristiwa