Lompat ke isi

Gedung opera

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 23 Februari 2010 21.45 oleh TjBot (bicara | kontrib) (bot kosmetik perubahan)
Teatro alla Scala di Milan

Gedung opera adalah bangunan teater dimana opera dipentaskan. Meskipun teater ini dibangun khusus untuk pementasan opera, namun seni lainnya juga ditampilkan di gedung opera. Contoh gedung opera yang sering menampilkan seni lain adalah Gedung Opera Sydney. Gedung-gedung opera terkenal dunia juga sering mementaskan opera yang diikuti dengan satu sesi tarian balet. Gedung opera yang pertama kali dibuka untuk umum adalah Teatro San Cassiano di Venesia, Italia yang dibuka pada tahun 1637.

Referensi

  • Allison, John (ed.), Great Opera Houses of the World, supplement to Opera Magazine, London 2003
  • Beauvert, Thierry, Opera Houses of the World, The Vendome Press, New York, 1995. ISBN 0-86565-978-8
  • Beranek, Leo. Concert Halls and Opera Houses: Music, Acoustics, and Architecture, New York: Springer, 2004. ISBN 0-387-95524-0
  • Hughes, Spike. Great Opera Houses; A Traveller's Guide to Their History and Traditions, London: Weidenfeld & Nicholson, 1956.
  • Kaldor, Andras. Great Opera Houses (Masterpieces of Architecture) Antique Collectors Club, 2002. ISBN 1-85149-363-8
  • Lynn, Karyl Charna, Opera: the Guide to Western Europe's Great Houses, Santa Fe, New Mexico: John Muir Publications, 1991. ISBN 0-945465-81-5
  • Lynn, Karyl Charna, Italian Opera Houses and Festivals, Lanham, Maryland: The Scarecrow Press, Inc., 2005. ISBN 0-8108-5359-0
  • Plantamura, Carol, The Opera Lover's Guide to Europe, Citadel Press, 1996, ISBN 0-8065-1842-1