Lompat ke isi

Danau Taupō

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 11 April 2010 09.23 oleh Xqbot (bicara | kontrib) (bot Menambah: sr:Taupo (jezero); kosmetik perubahan)
Danau Taupo.

Danau Taupo adalah sebuah danau yang terletak di pulau Utara Selandia Baru. Danau ini memiliki perimeter kira-kira 193 kilometer, titik terdalam 186 meter dan daerah permukaan seluas 616 kilometer persegi. Danau ini diserap oleh sungai Waikato, sementara anak sungai utama danau ini adalah sungai Waitahanui, sungai Tongariro, dan sungai Taupo-Tauranga.

Daftar pustaka

Pranala luar