Lompat ke isi

Juwita

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 12 Mei 2010 14.40 oleh Maqi (bicara | kontrib) (baru)
(beda) ← Revisi sebelumnya | Revisi terkini (beda) | Revisi selanjutnya → (beda)
Juwita
SutradaraPitrajaya Burnama
ProduserJiwat KK
RA Shamsi
Ditulis olehBashir Niaz
PemeranMirsa Nazir
Bais Nadeem
Zainal Abidin
Alaudin
Ali Abas Talish
Aminah Cendrakasih
Dana Christina
Jharna Ghos Shabnam
Sukarno M. Noor
Penata musikRobin Gosh
SinematograferThamjiz Kamran
PenyuntingIsmail Mardjuki
Tanggal rilis
1979
Durasi... menit
NegaraIndonesia

Juwita adalah film Indonesia yang yang dirilis pada tahun 1979 yang disutradarai oleh Pitrajaya Burnama dan dibintangi antara lain oleh Mirsa Nazir dan Bais Nadeem.

Sinopsis

Templat:Spoiler Faisal (Nadeem) tanpa anak dan istrinya, datang dari Karachi ke Jakarta karena mendapat warisan dari pamannya yang tinggal di Jakarta. Saat pesiar, kapalnya karam, dia diselamatkan oleh seorang gadis yang kemudian dikawininya. Pernikahan ini terjadi karena Faisal hilang ingatan akibat kecelakaan yang dialaminya. Ingatannya kembali pulih setelah istri pertamanya datang ke Jakarta, dan secara kebetulan bertemu Faisal dan menyangka suaminya telah mengkhianatinya. Akhirnya istri keduanya bunuh diri.[1]

Referensi

  1. ^ Juwita, diakses pada 12 Mei 2010

Pranala luar