Lompat ke isi

Bani Ghatafan

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 15 Mei 2010 14.46 oleh Kenrick95Bot (bicara | kontrib) (Bot melakukan perubahan kosmetika)

Bani Ghatafan (bahasa Arab: بنو غطفان) adalah suku kuno besar dari utara Madinah dan dari mereka muncul suku Bani Abs dan Ashga dan Banu Thibyaan. Mereka adalah salah satu suku Arab yang berinteraksi dengan Muhammad. Mereka terkenal karena bersekutu dengan Bani Quraisy pada Perang Khandaq. [1]

Daftar

Referensi

  1. ^ The Meaning of the Qur'an (tafsir) [1] by Maududi on USC-MSA Compendium of Muslim Texts
  2. ^ Muhammad and the Course of Islam By H. M. Balyuzi. p.97.