Lompat ke isi

Eos

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 20 Agustus 2006 21.54 oleh RobotQuistnix (bicara | kontrib) (robot Adding: sk:Eos)

Eos adalah Dewi Fajar dalam mitologi Yunani yang digambarkan mengenakan pakaian berwarna keemasan. Setiap pagi sebelum kakaknya, Helios Dewa Matahari terbit, Eos terbang melintasi langit dan dengan jari - jari tangannya yang berwarna keemasan menaburkan air embun. Setelah itu, ia bertugas membuka gerbang Kerajaan Emas yang terletak di timur agar Helios dapat terbang melintasi langit.