Lompat ke isi

Jean-Philippe Maitre

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 15 Juli 2010 00.47 oleh Banana04131 (bicara | kontrib) (Add image from http://tools.wikimedia.de/~emijrp/imagesforbio/)
Jean-Philippe Maitre

Jean-Philippe Maitre (18 Juni 19491 Februari 2006) adalah seorang politikus Swiss dan anggota Dewan Nasional Swiss (1983-2005). Ia terpilih sebagai Presiden Dewan Nasional pada tahun 2005, namun mengundurkan diri pada 1 Maret 2005 akibat tumor otak.

Maitre belajar hukum di Universitas Geneva dan berpraktik sebagai pengacara di Geneva.

Pada periode 1973-1985, ia menjabat sebagai anggota pemerintahan kewilayahan Geneva. Pada 1985, Maitre terpilih di pemerintahan dari Canton Geneva (Conseil d'Etat). Ia mengundurkan diri pada 1997 setelah memimpin dewan itu pada tahun itu.

Maitre menikah dan ayah tiga anak.

Didahului oleh:
Max Binder
Presiden Dewan Nasional Swiss
2004/2005
Diteruskan oleh:
Thérèse Meyer