Lompat ke isi

Léopold II dari Belgia

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Leopold II
Raja Belgia
Berkuasa17 Desember 186517 Desember 1909
(44 years)
PendahuluLeopold I
PenerusAlbert I
PasanganMarie Henriette dari Austria
Caroline Lacroix
KeturunanPutri Louise-Marie
Pangeran Leopold, Duke of Brabant
Putri Stephanie
Putri Clementine
WangsaHouse of Saxe-Coburg and Gotha
AyahLeopold I
IbuLouise-Marie of France

Leopold II (Léopold Louis Philippe Marie Victor (Bahasa Perancis) atau Leopold Lodewijk Filips Maria Victor (Bahasa Belanda) (9 April 183517 Desember 1909) adalah raja Belgia. Ia lahir sebagai anak kedua Leopold I dan mewarisi kekuasaan ayahnya pada tahun 1865 dan menjadi raja sampai kematiannya. Ia adalah saudara kandung Charlotte dari Belgia dan sepupu pertama Ratu Victoria.

Pranala luar