Elio de Angelis

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 11 Agustus 2010 10.26 oleh F1fans (bicara | kontrib) (←Membuat halaman berisi '{{Former F1 driver | Name = Elio de Angelis | Nationality = {{flagicon|Italy}} Italia | Date of birth = {{birth date|1958|3|26|df=y}} | Date of death = {{death...')
(beda) ← Revisi sebelumnya | Revisi terkini (beda) | Revisi selanjutnya → (beda)
Elio de Angelis
Lahir(1958-03-26)26 Maret 1958
Meninggal15 Maret 1986(1986-03-15) (umur 27)
Karier Kejuaraan Dunia Formula Satu
KebangsaanItalia Italia
Tahun aktif19791986
TimShadow, Lotus, Brabham
Jumlah lomba109 (108 start)
Juara Dunia0
Menang2
Podium9
Total poin122
Posisi pole3
Lap tercepat0
Lomba pertamaGrand Prix F1 Argentina 1979
Menang pertamaGrand Prix F1 Austria 1982
Menang terakhirGrand Prix F1 San Marino 1985
Lomba terakhirGrand Prix F1 Monako 1986
Karier Formula Satu Inggris
Tahun aktif1978
Jumlah lomba1
Juara umum0
Menang0
Podium1
Total poin12
Posisi pole0
Putaran tercepat0

Elio de Angelis (lahir: 26 Maret 1958 – meninggal dunia: 15 Mei 1986) adalah seorang pembalap Formula Satu asal Italia yang berpartisipasi diantara tahun 1979 sampai 1986, dengan membalap untuk tim Shadow, Lotus, dan Brabham. Ia tewas saat testing di sirkuit Paul Ricard di Le Castellet pada 1986. Elio merupakan seorang pembalap kompetitif dan populer karena sifatnya yang ramah di awal dekade 1980-an. Sering kali ia juga disebut sebagai "pembalap paling ramah terakhir di ajang F1".