Lompat ke isi

Panenteisme

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Panenteisme (dari bahasa Yunani πᾶν (pân) "semua"; ἐν (en) "dalam"; dan θεός (theós) "Tuhan"; "semua dalam Tuhan") adalah kepercayaan yang menyatakan bahwa Tuhan ada dan meresapi setiap bagian dari alam. Panenteisme berbeda dari panteisme, yang percaya bahwa Tuhan sinonim dengan materi alam semesta.[1] Singkatnya, panteisme menyatakan "Tuhan adalah semua", sementara panenteisme menyatakan "semua ada dalam Tuhan".

Dalam panenteisme, Tuhan tidak dipandang sebagai pencipta, tetapi lebih sebagai penggerak alam semesta.

Catatan kaki

  1. ^ "The Worldview of Panentheism - R. Totten, M.Div - © 2000". Web page. Diakses tanggal 2007-10-14. 

Pranala luar