Hidrosefalus
Tampilan
Hidrosefalus | |
---|---|
Keadaan tengkorak penderita hidrosefalus. | |
Informasi umum | |
Spesialisasi | Genetika kedokteran, neurologi |
Hidrosefalus (kepala-air, istilah yang berasal dari bahasa Yunani: "hydro" yang berarti air dan "cephalus" yang berarti kepala; sehingga kondisi ini sering dikenal dengan "kepala air") adalah penyakit yang terjadi akibat gangguan aliran cairan di dalam otak (cairan serebro spinal). Gangguan itu menyebabkan cairan tersebut bertambah banyak yang selanjutnya akan menekan jaringan otak di sekitarnya, khususnya pusat-pusat saraf yang vital.
Pranala luar
- http://www.ifglobal.org, the International Federation for Spina Bifida and Hydrocephalus (IF), the umbrella organisation for national spina bifida and hydrocephalus organisations
- http://www2.kompas.com/kompas-cetak/0406/11/ilpeng/1076445.htm
- Neuropathology, incl. hydrocephalus, #7 (Uni Washington)
- Lecture material on nervous systems, incl. CSF flow (Kellogg Community College)
- Hydrocephalus symptoms & treatment Children's hospital, Seattle