Lompat ke isi

Hu Yaobang

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 1 Juli 2005 15.31 oleh Rintojiang (bicara | kontrib) (mulai artikel)
(beda) ← Revisi sebelumnya | Revisi terkini (beda) | Revisi selanjutnya → (beda)

Hu Yaobang (Hanzi: 胡耀邦;Wade-Giles: Hu Yao-pang) (20 November 1915 – 15 April 1989) adalah seorang pemimpin Partai Komunis Tiongkok dan Republik Rakyat Tiongkok. Ia adalah Ketua Umum Partai Komunis Tiongkok antara tahun 1981-1982 dan Sekretaris Jenderal Partai Komunis Tiongkok antara kurun tahun 1980-1987.