Lompat ke isi

Makhluk liminal

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 8 Maret 2011 14.01 oleh Alagos (bicara | kontrib) (-_-)
(beda) ← Revisi sebelumnya | Revisi terkini (beda) | Revisi selanjutnya → (beda)

Makhluk liminal adalah makhluk yang berada di antara dua sifat atau keadaan. Liminalitas (dari bahasa Latin limen, "ambang pintu") didefinisikan sebagai 'ralitas sosial mengenai zona semiotonom.'[1] Sementara makhluk liminal legendaris adalah makhluk dalam legenda yang bentuknya merupakan campuran dari beberapa makhluk berbeda.

Catatan kaki

  1. ^ Frank Musgrove, Margins of the Mind (Taylor & Francis) hlm. 8