Lompat ke isi

Bukit Golgota

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Bukit Golgota adalah tempat penyaliban Yesus.[1]

Golgota dari kata Aram gulgota, artinya 'tengkorak' (Mat. 27:33; Luk. 23:33). [2]

Referensi

  1. ^ (Indonesia)Ron Geaves,2002, Continuum Glossary of Religious Terms, London: Continuum, Hlm. 69,
  2. ^ (Indonesia)J.D.Douglas,1992, Ensiklopedi Alkitab Masa Kini, Jakarta: Yayasan Komunikasi Bina Kasih, Hlm. 345,