Lompat ke isi

Ekspedisi Safwan

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 10 April 2011 08.26 oleh Jagdverband44 (bicara | kontrib) (←Membuat halaman berisi ''''Ekspedisi Safwan''' juga dikenal dengan '''Invasi Badar Pertama''' terjadi setelah Perang Waddan. Ekspedisi diperintahkan oleh Muhammad setelah ia menerima inf...')
(beda) ← Revisi sebelumnya | Revisi terkini (beda) | Revisi selanjutnya → (beda)

Ekspedisi Safwan juga dikenal dengan Invasi Badar Pertama terjadi setelah Perang Waddan. Ekspedisi diperintahkan oleh Muhammad setelah ia menerima informasi bahwa Kurz bin Jabir al-Fihri mencuri beberapa ternak milik Muslim. Oleh karena itu, Muhammad memerintahkan sekitar 70 Muslim, untuk mengejar dia ke Safwan, sebuah daerah di pinggiran Badar. Tetapi Kurz bin Jabir al-Fihri berhasil melarikan diri. Ekspedisi ini kemudian dikenal sebagai invasi Badar Pertama. [1][2]

Catatan Kaki

  1. ^ The Sealed Nectar,Page 244-245, By Saifur Rahman al Mubarakpuri
  2. ^ List of Battles of Muhammad