Ehud
Tampilan
Hakim Israel kuno |
---|
Kitab Yosua: |
†Tidak resmi diangkat sebagai hakim |
Ehud adalah nama seorang suku Benyamin.[1](Indonesia)J.D. Douglas, 1998. Ensiklopedi Alkitab Masa Kini Jilid I. Jakarta: Bina Kasih. </ref> Ia adalah anak Gera.[1] Ehud memimpin pemberontakan melawan orang Moab, karena mereka menduduki tanah suku Benyamin.[1] Ia terkenal juga sebagai hakim kidal.[1] Kekidalannya dapat mengelabui dan membunuh Eglon, raja Moab.[1]