Lompat ke isi

Percepatan

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 3 Mei 2004 16.51 oleh Nikai (bicara | kontrib) (+en,pt)

Dalam fisika, percepatan adalah besarnya perubahan (atau turunan terhadap waktu dari kecepatan, yang merupakan vektor) dengan dimensi panjang/waktu². Dalam satuan SI adalah meter/detik².