Lompat ke isi

Marturia

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 9 Mei 2011 15.46 oleh PT14danang (bicara | kontrib) (←Membuat halaman berisi ''''Marturia''' adalah salah satu istilah yang dipakai gereja dalam melakukan aktivitas imannya, sebagai tugas panggilan gereja, yaitu dalam hal kesaksian iman.<re...')
(beda) ← Revisi sebelumnya | Revisi terkini (beda) | Revisi selanjutnya → (beda)

Marturia adalah salah satu istilah yang dipakai gereja dalam melakukan aktivitas imannya, sebagai tugas panggilan gereja, yaitu dalam hal kesaksian iman.[1] Kesaksian iman yang dimaksud adalah pemberitaan Injil sebagai berita keselamatan bagi manusia.[1] Kata marturia sendiri sangat dekat dengan kata martir, yaitu orang-orang yang mati karena memberitakan Injil pada zaman sesudah Yesus Kristus.[1] Marturia biasanya disandingkan dengan tugas gereja yang lain, yaitu koinonia yang berarti persekutuan dan diakonia atau pelayanan.[1]

referensi

{{reflist]]

  1. ^ a b c d (Indonesia)Andreas A. Yewangoe., Tidak Ada Penumpang Gelap, Jakarta: BPK Gunung Mulia, 2009