Lompat ke isi

Deforestasi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Hutan yang telah dibakar di Meksiko

Pengawahutanan[1] atau deforestasi adalah kegiatan penebangan hutan atau tegakan pohon (stand of trees) sehingga lahannya dapat dialihgunakan untuk penggunaan nir-hutan (non-forest use)[2], yakni pertanian, peternakan atau kawasan perkotaan.

Lihat pula

Rujukan

  1. ^ [1]
  2. ^ SAFnet Dictionary|Definition For [deforestation]. Dictionaryofforestry.org (29 Juli 2008). Diambil pada tanggal 15 Mei 2011.