Lompat ke isi

Orenburg

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 17 Juli 2011 03.35 oleh Xqbot (bicara | kontrib) (r2.7.2) (bot Menambah: pnb:اورنبرگ)
Stasiun kereta Orenburg

Orenburg merupakan nama kota di Rusia. Letaknya di bagian Ural Selatan. Tepatnya di Oblast Orenburg. Pada tahun 2002, kota ini memiliki jumlah penduduk sebanyak 549.361 jiwa. Kota ini terletak 1.478 km ke selatan [dari [Moskow]]. Kota ini bermuara di Sungai Ural yang menjadi tapal batas antara Eropa dan Asia. Didirikan pada tahun 1735.

Pranala luar