Lompat ke isi

Santa Fe, Santa Fe

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Jembatan Santa Fe

Santa Fe merupakan nama kota di Argentina. Letaknya di bagian tengah. Penduduknya berjumlah 433.000 jiwa (2005). Santa Fe juga merupakan ibukota provinsi Santa Fe.