Lompat ke isi

Madu Mongso

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 7 September 2011 08.43 oleh Mario Rio (bicara | kontrib)
Berkas:Madu Mongso Jepara.jpg
Madu Mongso khas Jepara

Madu Mongso[1] adalah makanan ringan yang terbuat dari ketan. Madu Mongso umumnya ditemukan di Jepara. Karena Madu Mongso adalah makanan khas Jepara.

Bahan

Campur gula, santan, tape, dan garam, aduk rata. Masak di atas api kecil sambil terus diaduk hingga kental dan kalis. Angkat. Ambil satu lembar plastik, oles dengan minyak. Ambil 1 sendok makan adonan, bentuk bulat atau sesuai selera. Bungkus dengan plastik/kertas minyak yang sudah diolesi minyak. Bentuk seperti pocong.

Catatan kaki