Lompat ke isi

Sindeok dari Silla

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 13 September 2011 16.44 oleh Adesio2010 (bicara | kontrib)
Sindeok dari Silla
Hangul
신덕왕
Hanja
神德王
Alih AksaraSindeok wang
McCune–ReischauerSindŏk wang
Nama lahir
Hangul
박경휘
Hanja
朴景暉
Alih AksaraBak Gyeong-hwi
McCune–ReischauerPak Kyŏnghwi

Sindeok dari Silla (wafat di tahun 917) (bertahta di tahun 912–917) merupakan raja ke-53 Silla. Ia dilahirkan dari klan Pak, dan merupakan putra Daeachan Pak Ye-gyeom. Ia ditunjuk menggantikan Raja Hyogong yang tidak memiliki keturunan, karena ia merupakan keturunan dari Raja Adalla (wafat di tahun 184, Pak terakhir yang mewarisi tahta Silla) dan merupakan menantu Raja Heongang.

Memerintah selama periode Tiga Kerajaan Akhir Korea, Sindeok dihadapi dengan serangan konstan dari negara-negara baru Taebong dan Hubaekje di bagian barat.

Ia wafat di tahun 917 dan dimakamkan di dekat Kastil Juk di Gyeongju.

Lihat Pula