Jeffrey Bruma
Informasi pribadi | |||
---|---|---|---|
Nama lengkap | Jeffrey Kevin van Homoet Bruma[1] | ||
Tanggal lahir | 13 November 1991 | ||
Tempat lahir | Rotterdam, Holland Selatan, Belanda | ||
Tinggi | 186 m (610 ft 3 in)[2] | ||
Posisi bermain |
Bek Tengah Bek Kanan | ||
Informasi klub | |||
Klub saat ini |
Hamburger SV (pinjaman dari Chelsea) | ||
Nomor | 3 | ||
Karier junior | |||
2006–2007 | Feyenoord | ||
2007–2009 | Chelsea | ||
Karier senior* | |||
Tahun | Tim | Tampil | (Gol) |
2009– | Chelsea | 4 | (0) |
2011 | → Leicester City (pinjaman) | 11 | (2) |
2011– | → Hamburger SV (pinjaman) | 3 | (1) |
Tim nasional‡ | |||
2010 | Belanda U19 | 2 | (0) |
2009– | Belanda U21 | 9 | (0) |
2010– | Belanda | 3 | (0) |
* Penampilan dan gol di klub senior hanya dihitung dari liga domestik dan akurat per 15 May 2011 ‡ Penampilan dan gol di tim nasional akurat per 31 August 2010 |
Jeffrey Kevin van Homoet Bruma (lahir 13 November 1991) atau lebih dikenal sebagai Jeffrey Bruma merupakan seorang pemain sepak bola Belanda. Ia dapat berposisi sebagai bek tengah ataupun bek kanan. Saat ini Bruma bermain untuk Hamburger SV di Bundesliga (dengan status pinjaman dari Chelsea) dan tim nasional Belanda.
Karier
Klub
Jeffrey Bruma telah bermain untuk Chelsea sejak tahun 2009. Pada bulan Januari 2011 ia dipinjamkan ke Leicester City hingga akhir musim 2010-11.[3] Pada bulan Juni 2011, Bruma kembali dipinjamkan kali ini ke tim Bundesliga Hamburger SV hingga akhir musim 2011-12, dengan opsi perpanjangan masa peminjaman selama satu musim.[4]
Internasional
Jeffrey Bruma telah bermain untuk tim nasional U-19, U-21, dan senior Belanda, tetapi belum mencetak gol.
Referensi
- ^ "Premier League clubs submit squad lists". premierleague.com. Liga Utama Inggris. 2010-09-01. Diakses tanggal 2010-09-01.
- ^ "Jeffrey Bruma". ESPNsoccernet. Diakses tanggal 26 October 2009.
- ^ "Bruma joins on loan". lcfc.co.uk. 11 February 2011.
- ^ "Jeffrey Bruma in 12-month loan from Chelsea to Hamburg". BBC Sport. 1 July 2011. Diakses tanggal 4 October 2011.
Pranala luar
- Statistik pada situs web resmi FIFA.
- (Inggris) Profil dan statistik Jeffrey Bruma di situs web Soccerbase.com