Daftar tempat wisata di Kepulauan Selayar

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 6 Februari 2012 03.32 oleh ZQheert (bicara | kontrib) (←Membuat halaman berisi 'Berikut ini daftar tempat wisata di Kabupaten Kepulauan Selayar berdasarkan pembagian kecamatan masing-masing. ==Kecamatan Benteng=...')
(beda) ← Revisi sebelumnya | Revisi terkini (beda) | Revisi selanjutnya → (beda)

Berikut ini daftar tempat wisata di Kabupaten Kepulauan Selayar berdasarkan pembagian kecamatan masing-masing.

Kecamatan Benteng

Berikut ini beberapa tempat menarik yang terdapat di kecamatan Benteng :

Lokasi Nama Tempat Jenis Jarak dari kota (km)
Kelurahan Benteng Benteng Pertahanan Wisata Budaya
-
Gedung Lembaga Pemasyarakatan Selayar Wisata Sejarah
-
Kantor Dinas Pariwisata Selayar Wisata Budaya
-
Plaza Marina Wisata Bahari
-
Rumah Jabatan Bupati Selayar Wisata Sejarah
-
Lapangan Pemuda Benteng Tempat Olah raga
-
Dermaga Benteng Sarana Transportasi
-
Sumber data : Selayar dalam angka 2010

Kecamatan Bontomatene

Berikut ini beberapa tempat menarik yang terdapat di kecamatan Bontomatene :

Lokasi Nama Tempat Jenis Jarak dari kota (km)
Desa Bongaiya Pantai Taloiya Wisata Bahari
30
Sumur Tajuiya Wisata Alam
30
Pantai Pa’badilang Wisata Bahari
-
Pantai Labuang Nipaiya Wisata Bahari
-
Pantai Rampang-rampangan Wisata
39,5
Pantai Pamatata Wisata Bahari
48
Kompleks makam Bone Lohe Wisata Sejarah
35
Ujung Pa’badilang Wisata Sejarah
42
Makam tua Bongaiya Wisata Sejarah
35
Desa Barat Lambongan Goa Ereposo Wisata Kartz
32
Tanjung Harapan Wisata Bahari
25
Desa Tanete Makam tua bulaenna Parangia Wisata Budaya
39
Pantai Tanaera Wisata Bahari
50
Desa Menara Indah Pulau Pasi Wisata Bahari
41,5
Desa Bontona Saluk Pantai Lansangireng Wisata
30
Masjid tua Saluk Wisata Sejarah
29
Desa Kayu Bau Pantai Lembangia Wisata Bahari
30
Desa Maharayya Kebun mente Wisata Agro
20
Kelurahan Batangmata Kompleks makam Opu Bembeng Wisata Sejarah
21
Kompleks makam Batangmata Wisata Sejarah
-
Kompleks makam Opu Dg. Massese Wisata Sejarah
21
Rumah adat Batangmata Wisata Sejarah
20
Sumber data : Selayar dalam angka 2010

Kecamatan Bontoharu

Berikut ini beberapa tempat menarik yang terdapat di kecamatan Bontoharu :

Lokasi Gambar Nama Tempat Jenis Jarak dari kota (km)
Desa Bontoborusu Pantai Dongkalang Wisata Bahari
10
Pantai Jeneiya Wisata Bahari
10
Pantai Liang Tarrusu Wisata Bahari
-
Pantai Liang Kareta Wisata Bahari
8
Pantai Je’neiya Wisata Bahari
5
Desa Bontosunggu Jangkar Selayar Wisata Budaya
6
Meriam Kuno Wisata Sejarah
11
Berkas:Bandar udara Selayar.jpg Bandar Udara H. Aroeppala Sarana transportasi
7
Kelurahan Bontobangun Pantai Lembang Wisata Bahari
14
Topa Wisata Alam
5
Berkas:Gong nekara selayar.jpg Gong Nekara Wisata Budaya
4
Benteng Bontobangun Wisata Sejarah
5
Kelurahan Putabangun Air Terjun Balang Kelambu Wisata Tirta
6
Makam We Tenri Dio Wisata Sejarah
7
Desa Kalepadang Perkampungan Tua Bitombang Wisata Sejarah
6
Sumber data : Selayar dalam angka 2010

Kecamatan Bontosikuyu

Berikut ini beberapa tempat menarik yang terdapat di kecamatan Bontosikuyu :

Lokasi Gambar Nama Tempat Jenis Jarak dari kota (km)
Desa Binanga Sombaiya Pulau Malimbu Wisata Bahari
30
Kuburan tua Wisata Budaya
35
Desa Laiyolo Sapo lohe (rumah adat) Wisata Budaya
28
Desa Laiyolo Baru Berkas:Pantai ngapaloka, Kepulauan Selayar.jpg Pantai Ngapaloka Wisata Bahari
38
Berkas:Ohe Gonggong Selayar.jpg Air terjun Ohe Gonggong Wisata Tirta
38
Pantai Batu Etang Wisata Bahari
40
Air terjun Patikore' Wisata Tirta
24
Jammeng Resort Wisata Bahari
50
Pantai Hara Wisata Bahari
Goa Tanjung Kandaeng Wisata Kartz
Pantai Sombolow Wisata Bahari
28
Pantai Maja-maja Wisata Bahari
27
Pantai Laburu Wisata Bahari
26
Pantai Komba Wisata Bahari
26
Pantai Bone Sialla Wisata Bahari
35
Perkampungan Jammeng Wisata Alam
25
Desa Harapan Pantai Sangkulu-kulu Wisata Bahari
15
Pemandian Lantapamangka Wisata Tirta
35
Desa Appa Tanah Pantai Appa Tanah Wisata Bahari
52
Goa alam Appa Tanah Wisata Kartz
50
Desa Lowa Pantai Bonetappalang Wisata Bahari
36
Pantai Pinang Wisata Bahari
35
Goa Batu Baba Wisata Kartz
Batu Karapu Wisata Bahari
33
Bone Sela Wisata Bahari
43
Pantai Bahosangkara Wisata Bahari
42
Pantai Sungguminasa Wisata Bahari
41
Goa Bonetappalang Wisata Kartz
45
Desa Lantibongan Pantai Pattumbukang Wisata Bahari
40
Pantai Hangkoang Wisata Bahari
39
Pantai Manambeang Wisata Bahari
37
Pantai Balambang Wisata Bahari
36
Pantai Doliseang Wisata Bahari
35
Pantai Lambu Wisata Bahari
34
Pantai Langkoni Wisata Bahari
33
Pantai Monge Wisata Bahari
32
Pantai Tambajako Wisata Bahari
31
Pantai Soreang Wisata Bahari
30
Desa Patikarya Berkas:Baloiya, Kepulauan Selayar.jpg Pantai Baloiya Wisata Bahari
10
Goa alam Baloiya Wisata Kartz
9
Sumber data : Selayar dalam angka 2010

Kecamatan Bontomanai

Berikut ini beberapa tempat menarik yang terdapat di kecamatan Bontomanai :

Lokasi Nama Tempat Jenis Jarak dari kota (km)
Desa Mare-mare Pemandian alam Eremata Wisata Alam
13
Kompleks makam Mare-mare Wisata Sejarah
-
Desa Bonea Makmur Air terjun Suttia Wisata Alam
20
Desa Bontomarannu Masjid tua Gantarang Wisata Budaya
14
Pantai Baba Ere Wisata Bahari
9
Puncak Wisata Alam
11
Labuang Bajo & Mata Ere Wisata Bahari
12
Perkampungan tua Gantarang Wisata Sejarah
30
Benda pusaka kerajaan Gantarang Wisata Sejarah
30
Dinding benteng kerajaan Gantarang Wisata Sejarah
30
Pakkojokang Wisata Sejarah
30
To’do (pusat bumi) Wisata Sejarah
30
Tempat pembakaran mayat Wisata Sejarah
30
Desa Barugaiya Gaukan Opu Wisata Budaya
10
Desa Parak Pantai Appa Batu Wisata Bahari
4
Desa Bonea Timur Kampung Bissorang Wisata Sejarah
10
Pantai Ngapalohe Wisata Bahari
12
Kebun cengkeh Lembang Bau Wisata Agro
8
Kebun pala Laloasa Wisata Agro
20
Sumber data : Selayar dalam angka 2010

Kecamatan Buki

Berikut ini beberapa tempat menarik yang terdapat di kecamatan Buki :

Lokasi Gambar Nama Tempat Jenis Jarak dari kota (km)
Desa Bontolempangan Pantai Karang Indah Wisata Bahari
17
Desa Buki Istana lalaki Buki Wisata Budaya
22
Benteng pertahanan Wisata Budaya
18
Desa Lalang Bata Kuburan tua Silolo Wisata Budaya
24
Sumber data : Selayar dalam angka 2010

Kecamatan Taka Bonerate

Berikut ini beberapa tempat menarik yang terdapat di kecamatan Taka Bonerate :

Kecamatan Pasimasunggu

Berikut ini beberapa tempat menarik yang terdapat di kecamatan Pasimasunggu :

Kecamatan Pasimasunggu Timur

Berikut ini beberapa tempat menarik yang terdapat di kecamatan Pasimasunggu :

Kecamatan Pasimarannu

Berikut ini beberapa tempat menarik yang terdapat di kecamatan Pasimarannu :

Lokasi Gambar Nama Tempat Jenis Jarak dari kota (km)
Desa Bonea Tari Pangaru Wisata Budaya
150
Desa Majapahit Goa Majapahit Wisata Alam
152
Tari Batanda Wisata Budaya
150
Rumah adat Wisata Budaya
150
Desa Bonerate Pantai Bonerate Wisata Bahari
151
Pembuatan Perahu Wisata Budaya
150
Desa Batu Bingkung Berkas:Pantai Larafu, Kepulauan Selayar.jpg Pantai Larafu Wisata Bahari
152
Desa Lambego Berkas:Lambego, Selayar.jpg Pantai Lambego Wisata Bahari
125
Desa Komba-komba Pantai Komba-komba Wisata Bahari
120
Sumber data : Selayar dalam angka 2010

Kecamatan Pasilambena

Berikut ini beberapa tempat menarik yang terdapat di kecamatan Pasilambena :

Lokasi Gambar Nama Tempat Jenis Jarak dari kota (km)
Desa Buranga Goa Tengkorak Wisata Alam
200
Goa Buranga Wisata Alam
200
Kuburan tua Buranga Wisata Budaya
200
Desa Kalaotoa Perkampungan tua Wisata Budaya
202
Desa Garaupa Pantai Pulau Madu Wisata Bahari
200
Desa Karumpa Pantai Karumpa Wisata Bahari
200
Pantai Pasilambena Wisata Bahari
200
Sumber data : Selayar dalam angka 2010