Lompat ke isi

James Cook

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 4 Maret 2012 19.10 oleh EmausBot (bicara | kontrib) (Bot: ca:James Cook adalah artikel pilihan)

James Cook
Lahir7 November [K.J.: 27 October] 1728
Marton, Yorkshire, England, Great Britain
Meninggal14 Februari 1779(1779-02-14) (umur 50)
Hawaii
Kebangsaan Kerajaan Britania Raya
PendidikanPostgate School, Great Ayton
PekerjaanExplorer, navigator, cartographer
GelarCaptain
Suami/istriElizabeth Batts
AnakJames Cook, Nathaniel Cook, Elizabeth Cook, Joseph Cook, George Cook, Hugh Cook
Orang tuaJames Cook, Grace Pace
Tanda tangan
Goodreads author: 218683 Find a Grave: 10951 Project Gutenberg: 2644 IPNI: 1779-1

James Cook (27 Oktober 1728 – 14 Februari 1779) adalah seorang penjelajah dan navigator Inggris. Ia mengadakan tiga perjalanan ke Samudra Pasifik dan berhasil menentukan garis-garis pantai utamanya. Cook juga membuat peta.

Cook adalah orang Eropa pertama yang mengunjungi Hawaii. Selain itu, dia juga merupakan orang Eropa kedua yang berhasil mencapai Selandia Baru (setelah Abel Tasman) dan berhasil memetakan seluruh garis pantainya.

Templat:Link FA Templat:Link FA Templat:Link GA Templat:Link GA Templat:Link GA Templat:Link GA Templat:Link FA