Lompat ke isi

DuPont (1802–2017)

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 1 Juni 2012 21.59 oleh ZéroBot (bicara | kontrib) (r2.7.1) (bot Menambah: uk:DuPont)
E. I. du Pont de Nemours and Company
Perusahaan publik
Kode emitenNYSE: DD
NYSE: DDPRB
NYSE: DDPRA
Dow Jones Industrial Average Component
S&P 500 Component
IndustriKimia
Didirikan1802
PendiriEleuthère Irénée du Pont
Kantor pusatWilmington, Delaware, AS
Tokoh kunci
Ellen J. Kullman
(Chairman, Presiden dan CEO)
Produk
PendapatanKenaikan US$ 32.733 milyar (2010)[1]
Kenaikan US$ 3.711 milyar (2010)[1]
Kenaikan US$ 3.042 milyar (2010)[1]
Total asetKenaikan US$ 40.410 milyar (2010)[1]
Total ekuitasKenaikan US$ 9.743 milyar (2010)[1]
Karyawan
60.000 (2010)[1]
Situs webDuPont.com

E. I. du Pont de Nemours and Company NYSE: DD merupakan perusahaan internasional dalam bidang kimia, plastik, Pengadaan benih (Pioneer), produk pertanian dan karet yang bermarkas di Wilmington, Delaware, Amerika Serikat, dan Jenewa, Swiss. Perusahaan ini mempekerjakan 60.000 pekerja pada 2005. Perusahaan ini didirikan tahun 1802.

Referensi

  1. ^ a b c d e f "2010 Form 10-K, E.I. du Pont de Nemours and Company". United States Securities and Exchange Commission.  line feed character di |title= pada posisi 16 (bantuan)

Pranala luar