Jlamprang, Wonosobo, Wonosobo
Tampilan
Jlamprang | |||||
---|---|---|---|---|---|
Negara | Indonesia | ||||
Provinsi | Jawa Tengah | ||||
Kabupaten | Wonosobo | ||||
Kecamatan | Wonosobo | ||||
Kodepos | 56319 | ||||
Kode Kemendagri | 33.07.09.1015 | ||||
Kode BPS | 3307090015 | ||||
Luas | 1,8 km2 | ||||
Jumlah penduduk | - | ||||
Kepadatan | - | ||||
|
Jlamprang adalah sebuah kelurahan yang terletak di kecamatan Wonosobo, kabupaten Wonosobo, Jawa Tengah, Indonesia.Termasuk wilayah yang padat penduduk dengan warganya yang sebagian penduduknya berpenghasilan dari Home Industri Penrajin Besi khususnya adalah Tralis.
Dibawa oleh seorang warga asli jlamprang yang merantau dan kembali dengan membawa keahlian membuat tralis klasik (Tralis Jawa) membuat sebagian warga Jlamprang ikut menekuni usaha tersebut. Saat ini Tralis berkembang sesuai perkembangan jaman dan motif serta bentuk telah berkembang begitu pula alat yang digunakan menjadikan Jlamprang termasuk wilayah yang mengkonsumsi daya listrik diatas warga wilayah desa lain.