Lompat ke isi

SpVgg Greuther Fürth

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
SpVgg Greuther Fürth
Berkas:SpVggGreutherFurth.png
Nama lengkapSpielvereinigung Greuther Fürth e. V.
JulukanKleeblätter
Berdiri23 September 1903
StadionPlaymobil-Stadion
(Kapasitas: 15,500)
KetuaJerman Helmut Hack
ManajerJerman Benno Möhlmann
Liga2. Bundesliga
2008-092. Bundesliga, 5
Kostum kandang
Kostum tandang

SpVgg Greuther Fürth merupakan sebuah tim sepak bola Jerman yang bermain di divisi dua 2. Bundesliga. Didirikan pada tahun 1903. Berbasis di Fürth. Klub ini memainkan pertandingan kandangnya di Playmobil-Stadion yang berkapasitas 15.000 penonton. Seragam mereka berwarna hijau putih.

Pemain terkenal

Pranala luar