Lompat ke isi

PEC Zwolle

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 22 Agustus 2012 16.03 oleh EmausBot (bicara | kontrib) (r2.7.2+) (bot Mengubah: sv:PEC Zwolle)
PEC Zwolle
Nama lengkapPrins Hendrik Ende Desespereert Nimmer Combinatie Zwolle
JulukanBlauwvingers (jari biru)
Berdiri12 Juni 1910; 114 tahun lalu (1910-06-12) (sebagai PEC)
1 Juli 1990; 34 tahun lalu (1990-07-01)
(sebagai FC Zwolle)
StadionPEC Zwolle Stadion
Zwolle
(Kapasitas: 10.000)
KetuaAdriaan Visser
ManajerArt Langeler
LigaEredivisie
2011–12Juara, Eerste Divisie
(promosi)
Kostum kandang
Kostum tandang

PEC Zwolle adalah klub sepak bola Belanda yang berbasis di kota Zwolle. Berdiri pada tahun 1910 sebagai PEC, namun mengalami kebangkrutan pada tahun 1990, kemudian dihidupkan kembali dengan nama FC Zwollekemudian ketika naik ke Eredivisie pada tahun 2012 berganti nama menjadi PEC Zwolle.[1] Prestasi terbaiknya adalah peringkat 8 pada Eredivisie pada tahun 1979, serta dua kali final Piala KNVB pada tahun 1928 dan 1977, namun keduanya kalah.


Prestasi

Daftar pemain

Skuat utama

Per 10 Juli 2012.

Catatan: Bendera menunjukkan tim nasional sesuai dengan peraturan FIFA. Pemain dapat memiliki lebih dari satu kewarganegaraan non-FIFA.

No. Pos. Negara Pemain
1 GK Belanda NED Diederik Boer
2 DF Belanda NED Giovanni Gravenbeek
3 DF Belanda NED Darryl Lachman
4 DF Belanda NED Gerard Aafjes
5 DF Belanda NED Bart van Hintum
6 MF Belanda NED Arne Slot (kapten)
7 FW Belanda NED Ronnie Reniers
8 MF Belanda NED Rochdi Achenteh
10 FW Belanda NED Jesper Drost
11 MF Belanda NED Joey van den Berg
13 DF Belanda NED Simon IJzerman
No. Pos. Negara Pemain
14 FW Belanda NED Jeroen Ketting
15 DF Belanda NED Joost Broerse
16 GK Belanda NED Leon ter Wielen
17 FW Belanda NED Furdjel Narsingh
18 MF Belanda NED Frank Olijve
19 MF Belanda NED Bram van Polen
20 FW Belanda NED Mustafa Saymak
21 FW Belanda NED Christiaan Cicek
22 FW Belanda NED Giovanni Hiwat
23 MF Belanda NED Wiljan Pluim (pinjaman dari Roda JC Kerkrade)

Referensi

Pranala luar