Lompat ke isi

DPTools

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 23 September 2012 19.25 oleh Riyogarta (bicara | kontrib)

DPTools adalah tools yang dibuat pada tahun 2009 untuk membantu KPU dalam menganalisa Daftar Pemilih sebelum ditetapkan menjadi Daftar Pemilih Tetap pada Pemilu Presiden.

Pada tahun 2010, dikembangkan DPTools 2.0 agar dapat diinstall secara stand-alone di kabupaten-kabupaten yang menggunakannya untuk menyempurnakan Data Pemilih pada Pemilihan Kepala Daerah. DPTools 2.0 sukses membenahi Data Pemilih di berbagai Kota/Kabupaten.

Di tahun 2012, DPTools 3.0 yang dilanjutkan menjadi DPTools 3.1, dikembangkan untuk menyempurnakan DPTools 2.0 yang masih memiliki banyak bug.

Referensi