Lompat ke isi

Dusan Djurić

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 23 November 2012 23.14 oleh Eddy bf (bicara | kontrib) (baru-stub)
(beda) ← Revisi sebelumnya | Revisi terkini (beda) | Revisi selanjutnya → (beda)

Dusan Djurić
Informasi pribadi
Nama lengkap Dusan Predrag Djurić[1]
Tanggal lahir 13 September 1984 (umur 39)
Tempat lahir Halmstad, Swedia
Tinggi 181 m (593 ft 10 in)
Posisi bermain Gelandang
Informasi klub
Klub saat ini Valenciennes
Nomor 7
Karier junior
Halmstad
Karier senior*
Tahun Tim Tampil (Gol)
2003–2007 Halmstad 116 (16)
2008–2012 Zürich 118 (28)
2012– Valenciennes 4 (0)
Tim nasional
2004–2006 Swedia U-21 21 (2)
2005–2010 Swedia 8 (0)
* Penampilan dan gol di klub senior hanya dihitung dari liga domestik dan akurat per 20:26, 21 April 2012 (UTC)
‡ Penampilan dan gol di tim nasional akurat per 19:47, 9 September 2010 (UTC)

Dusan Predrag Djurić (bahasa Serbia: Душан Ђурић, atau Dušan Ðurić; pelafalan dalam bahasa Serbo-Croatian: [duʃan dʑuritɕ]) (lahir 13 September 1984) adalah seorang pemain sepak bola berkewarganegaraan Perancis yang bermain untuk klub Valenciennes FC biasa bermain pada posisi gelandang.

Djurić memulai karier juniornya di klub Halmstad kemudian memulai karier seniornya di klub tersebut. Sempat pindah ke Zürich sebelum bergabung dengan Valenciennes FC pada tahun 2012.[2]

Referensi

  1. ^ "Dusan Djurić profile". Soccerway. Diakses tanggal 20 July 2012. 
  2. ^ "Dusan Djuric au VAFC pour 3 ans et demi !" (dalam bahasa French). va-fc.com. 2012-01-13. Diakses tanggal 2012-01-13. 

Pranala luar