Lompat ke isi

Radama II

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 30 November 2012 02.19 oleh Aldo samulo (bicara | kontrib)
Radama II
Radama II dengan Mahkota
Raja Madagaskar
Berkuasa16 Agustus 1861 – 12 Mei 1863
Penobatan23 September 1862
PendahuluRanavalona I
PenerusRasoherina
Informasi pribadi
Kelahiran23 September 1829
Imasoandro, Rova dari Antananarivo
Kematian12 Mei 1863 (age 33) – contested[1]
Rova of Antananarivocontested[1]
Pemakaman1863/1897 – dipertentangkan[1]
Ilafy/Makam Raja-Raja, Rovan'Antananarivocontested[1] (re-interred)
AyahAndriamihaja
IbuRanavalona I
PasanganRasoherina (sebagai Rabodo)
Ranavalona II (sebagai Ramoma)
Marie Rasoamieja[2]

Radama II (23 September 1829 – 12 Mei 1863) adalah putra dan pewaris dari Ratu Ranavalona I. Ia memerintah dari tahun 1861 hingga tahun 1863 atas Kerajaan Madagaskar, yang hampir mengontrol seluruh pulau. Kepemimpinan Radama, meskipun singkat, merupakan periode penting dalam sejarah Kerajaan Madagaskar.

  1. ^ a b c d Kesalahan pengutipan: Tag <ref> tidak sah; tidak ditemukan teks untuk ref bernama Delval 1972
  2. ^ Kesalahan pengutipan: Tag <ref> tidak sah; tidak ditemukan teks untuk ref bernama Chapus Mondain 1953