Lompat ke isi

Koefisien

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Dalam matematika, koefisien adalah faktor pengali dalam sebuah ekspresi (atau dari sebuah deret aritmetika). Biasanya koefisien berupa angka. Sebagai contoh, pada

term tersebut memiliki koefisien 7, -3, 1,5, dan 1. Koefisien juga dapat berupa parameter dari permasalahan, seperti a, b, dan c pada

.

Contoh koefisien fisika

  1. Koefisien pemuaian panas (termodinamika) - Mengaitkan perubahan temperatur ke perubahan dimensi benda.
  2. Koefisien partisi (KD) (kimia) - Perbandingan konsentrasi senyawa kimia pada titik kesetimbangan.