Lompat ke isi

Raymond Kopa

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Raymond Kopa
Informasi pribadi
Nama lengkap Raymond Kopaszewski
Tanggal lahir 13 Oktober 1931 (umur 93)
Tempat lahir Noeux-les-Mines, Perancis
Tinggi 169 m (554 ft 5+12 in)
Posisi bermain Attacking midfielder, striker
Karier junior
1941–1949 US Nœux-les-Mines
Karier senior*
Tahun Tim Tampil (Gol)
1949–1951
1951–1956
1956–1959
1959–1967
Angers SCO
Stade Reims
Real Madrid
Stade Reims
Total
060 0(15)
158 0(48)
079 0(24)
244 0(36)
541 (123)
Tim nasional
1952–1962 Perancis 045 0(18)
* Penampilan dan gol di klub senior hanya dihitung dari liga domestik

Raymond Kopaszewski (lahir 13 Oktober 1931) merupakan mantan pemain sepak bola berkebangsaan Perancis. Dia pernah bermain untuk klub utamanya seperti Angers SCO, Stade Reims, dan Real Madrid.

Di timnas Perancis, dia bermain 45 kali dan mencetak 18 gol. Hasilnya membawa negaranya menjadi juara ketiga Piala Dunia FIFA 1958.

Pranala luar

Templat:Link FA Templat:Link GA