Lompat ke isi

Huilliche

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 6 April 2013 11.45 oleh EmausBot (bicara | kontrib) (Bot: Migrasi 10 pranala interwiki, karena telah disediakan oleh Wikidata pada item d:Q569237)
(beda) ← Revisi sebelumnya | Revisi terkini (beda) | Revisi selanjutnya → (beda)

Huilliche (Huillice) adalah grup etnis di Chili, masuk kedalam kebudayaan Mapuche. Mereka tinggal di lembah pegunungan di wilayah sebelah selatan Sungai Toltén dan pada Kepulauan Chiloé. Huilliche menuturkan bahasa Huillice.

Huilliche berarti 'orang selatan' (Mapudungun willi 'selatan' dan che 'orang'.)