Lompat ke isi

Prijono

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Prijono
Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Indonesia 9
Masa jabatan
14 Maret 1957 – 28 Maret 1966
PresidenSoekarno
Sebelum
Pengganti
Sarino Mangunpranoto
Sebelum
Informasi pribadi
Lahir(1905-07-20)20 Juli 1905
Hindia Belanda Yogyakarta, Hindia Belanda
Meninggal6 Maret 1969
Indonesia Indonesia
Partai politikPartai Murba
Alma materUniversitas Leiden[1]
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Bantuan penggunaan templat ini

Prijono (20 Juli 1905 – 6 Maret 1969)[1] politikus dan cendekiawan Indonesia yang pernah menjabat sebagai Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Indonesia yang menjabat pada tahun 19571966.[2][3] Pada bulan Desember 1954, ia dianugerahi Penghargaan Perdamaian Stalin oleh Uni Soviet.[4]

Prijono adalah salah satu tokoh penting Partai Murba dan Komite Perdamaian Indonesia.[4] Pada tanggal 16 Maret 1966, ia diculik oleh aktivis yang tergabung dalam gerakan mahasiswa Islam KAPPI dan Laskar Arief Rahman Hakim untuk dibawa ke markas Kostrad.[5]

Referensi

  1. ^ a b Vickers, Adrian. 2007. A History of Modern Indonesia. Cambridge: Cambridge University Press, hlm. 146-147.
  2. ^ Lev, Daniel S. 2009. The Transition to Guided Democracy: Indonesian Politics, 1957-1959. Jakarta: Equinox Publishing, hlm. 35.
  3. ^ Mujiburrahman. 2006. Feeling Threatened: Muslim-Christian Relations in Indonesia's New Order. Leiden: ISIM, hlm. 228-229.
  4. ^ a b Australian Institute of International Affairs. 1958. The Australian Outlook, Volume 12-13. Sydney: Australian Institute of International Affairs, hlm. 265.
  5. ^ Crouch, Harold. 2007. The Army and Politics in Indonesia. Equinox Publishing (Asia), hlm. 194.
Didahului oleh:
Sarino Mangunpranoto
Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Indonesia
1957—1966
Diteruskan oleh:
Sarino Mangunpranoto