Carpi F.C. 1909
Berkas:Carpi FC 1909 logo.png | |||
Nama lengkap | Carpi Football Club 1909 S.r.l. | ||
---|---|---|---|
Berdiri | 1909 2000 (refounded) | ||
Stadion | Stadio Sandro Cabassi, Carpi, Italy (Kapasitas: 4,164) | ||
Ketua | Claudio Caliumi | ||
Manajer | Egidio Notaristefano | ||
Liga | Lega Pro Prima Divisione A | ||
2012-13 | Lega Pro Prima Divisione A, 3rd | ||
|
Carpi Football Club 1909 adalah sebuah klub sepak bola Italia yang berlokasi di Carpi, Modena, Emilia-Romagna. Saat ini mereka bermain di Serie B.
Sejarah
A.C. Carpi
AC Carpi didirikan pada musim panas 1909 oleh pelajar setempat bernama Adolfo Fanconi dengan nama Jucunditas ("gaiety"), dan berubah nama menjadi Associazione Calcio Carpi beberapa tahun kemudian[1]. Mulai dari tahun 1930an, mereka sering bermain di Serie C dan Serie D. Carpi mendapat pencapaian terbaik mereka pada tahun 1997, ketika menempati posisi ketiga di bawah pelatih Luigi De Canio dan mendapat tiket untuk tampil di play offpromosi Serie B meski kalah melawan Monza.[1] Klub ini dibekukan pada tahun 2000 menyusul kebangkrutan yang dialami.
Carpi FC 1909
Sebuah klub baru dengan nama Calcio Carpi kemudian didirikan dan diikutsertakan di Eccellenza Emilia–Romagna. Klub ini merubah namanya menjadi Carpi F.C. 1909 dan mengakuisisi klub lama pada tahun 2002, menyusul promosi mereka ke Serie D. Pada musim 2009-10 mereka mendapat promosi ke Lega Pro Seconda Divisione setelah beberapa klub di Lega Pro Seconda Divisione mengalami kesulitan keuangan.
Pada musim 2010-11 Carpi promosi ke Lega Pro Prima Divisione. Dan pada akhir musim 2012-13, mereka berhasil memperoleh promosi ke Serie B untuk pertama kalinya sepanjang sejarah.
Warna dan Lambang
Their colours are white and red.
Skuad Saat Ini
Per 7 September 2012.
Catatan: Bendera menunjukkan tim nasional sesuai dengan peraturan FIFA. Pemain dapat memiliki lebih dari satu kewarganegaraan non-FIFA.
|
|
Mantan Pemain Kenamaan
Mantan Pelatih Kenamaan
Referensi
- ^ a b "La storia" (dalam bahasa Italian). Carpi FC 1909. Diarsipkan dari versi asli tanggal 11 October 2007. Diakses tanggal 27 October 2007.